FS Manufaktur ini dibuat khusus untuk kamu dengan bisnis yang memiliki stok persediaan yang dibagi menjadi dua tipe yakni persediaan barang jadi & bahan baku dalam gudang sehingga rutin melakukan stok opname dan sesekali mengalami retur baik pembelian maupun penjualan. Bisnis yang cocok menggunakan FS ini diantaranya adalah Kuliner, Franchise, Coffee Shop, dll.
- Database Produk di Fitur "Persediaan"
- Manajemen Produksi (Bahan Baku menjadi Barang Jadi atau Setengah Jadi & Setengah Jadi menjadi Barang Jadi)
- Fitur "Jual" dan "Beli" untuk mencatat penjualan dan pembelian produk dengan mudah
- Tracking Stok Bahan Baku, Setengah Jadi, Barang Jadi Masuk dan Keluar secara otomatis ketika melakukan jual atau beli di Fitur "Persediaan"
- Manajemen Barang Retur Penjualan maupun Pembelian di Fitur "Retur"
- Input Barang Rusak/Reject di Fitur "Rusak"
- Laporan Keuangan (Laba Rugi, Arus Kas, Neraca dan Perubahan Modal) Versi UMKM & Startup (Bulanan & Tahunan)
- Pengelolaan Aset Tetap Otomatis (Depresiasi & Amortisasi Garis Lurus Otomatis)
- Transaksi Di Muka (Pendapatan Di Muka atau Pengeluaran Di Muka)
- Dashboard Otomatis dengan Filter Widget Indikator (Custom 6 Widget di dashboard sesuai parameter yang kamu ingin monitor)
- Kalkulator Hutang PPN Otomatis (Jangan lagi salah menghitung PPN yang harus kamu bayarkan)
- Pengelolaan Hutang Piutang (dengan Indikator Warna yang mempermudah monitoring Hutang Piutang)
- Database Supplier & Customer (Tracking Status & Nominal Hutang Piutang per Customer/Pemasok)
- Multi Kas & Template Invoice (Tambahkan kas & Bank sebanyak yang kamu butuhkan)
- Fitur Pindah Dana (Mencatatan perpindahan dana antara kas & bank dengan mudah)
- Ubah Nama dan Kode Akun yang tersedia menyesuaikan bisnismu juga bisa!